Monday, April 20, 2015

pengertian dan contoh Direct and Indirect Speech

Pengertian Direct and Indirect Speech Direct speech merupakan cara untuk melaporkan apa yang orang telah katakan atau tulis, berupa pernyataan, pertanyaan, atau ucapan lainnya, dengan mengutip persis perkataannya. Sebaliknya pada indirect speech, perkataan disampaikan dengan mengubah formatnya agar menjadi lebih jelas, alami, dan efisien bagi pendengarnya. [ton] Direct speech dilingkupi quotation marks (” “). Selain itu, attribution (asked, says, said, yelled, shouted, replied, ordered) sering juga menyertai direct speech. Contoh Kalimat Direct and Indirect Speech:


 mengubah Direct Speech Menjadi Indirect Speech Secara umum direct speech dapat diubah menjadi indirect speech dengan menghilangkan quotation marks dan capital letter (huruf awal pada kata di dalam quotation marks yang dihilangkan), menambahkan kata that/whether/if, menyesuaikan pronoun, verb, dan/atau time reference. Contoh perubahannya :



0 comments:

Post a Comment

 

Ema dwi winarti Template by Ipietoon Cute Blog Design